
Program Prioritas pembangunan daerah Tahun 2020 dirumuskan berdasarkan target indikator pembangunan dan isu strategis Prioritas Daerah Kabupaten Lombok Timur tahun 2020 antara lain :
- Pembangunan kualitas layanan dasar (pendidikan dan kesehatan) dan penanggulangan kemiskinan
- Pemerataan Infrastruktur dan penguatan mitigasi bencana
- Nilai Tambah Produktivitas, Pertanian, Investasi, Pariwisata dan Ketenagakerjaan
- Daya Dukung dan daya Tampung Lingkungan Hidup
- Pelayanan Publik, Ketentraman dan Ketertiban Sosial